AKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING DENGAN PENDEKATAN PETA PIKIRAN TERHADAP HASIL BELAJAR

Kyky Zeptiana, Muhammad Thoha BS Jaya, Rosana Rosana

Abstract


The objective of this research was to find out whether there was any differences on students activity and students learning result between students who used quantum learning and mind map approach and those students who used conventional learning model in hydrosphere material of geography subject in State Senior High School 1 in Martapura of East Oku district.. This was a quasi-experiment research and research subjects were 39 students of Grade X in X IIS 1 and 37 students of Grade X in X IIS 2. Data were collected with pretest and posttest instruments, by using observation sheets to obtain data of students activities. Data were analyzed using t-test analysis. The results showed that there were differences of students activities and learning results between students who used quantum learning and mind map approach and those students who used conventional model.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada perbedaan aktivitas dan hasil belajar siswa yang menggunakan model pembelajaran quantum learning pendekatan peta pikiran dengan aktivitas dan hasil belajar siswa yang menggunakan model konvensional pada mata pelajaran geografi materi hidrosfer di SMA Negeri 1 Martapura Kabupaten Oku Timur. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu dan subjek penelitian ini adalah siswa kelas X IIS 1 sebagai kelas eksperimen dan X IIS 2 sebagai kelas kontrol yang berjumlah masing-masing 39 siswa dan 37 siswa. Analisis yang digunakan analisis uji t-test. Dari hasil penelitian diketahui bahwa: ada perbedaan aktivitas dan hasil belajar siswa yang menggunakan model pembelajaran Quantum Learning pendekatan peta pikiran dengan aktivitas dan hasil belajar siswa yang menggunakan model konvensional.

Kata kunci: aktivitas penerapan quantum learning, peta pikiran, hasil belajar.


Full Text:

PDF

References


Arikunto, S.1998. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta, Yogyakarta.

Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian. Rineka Cipta, Jakarta.

Bahri, D.S. dan Zain, A. 2010. Strategi Belajar Mengajar. PT. Rineka Cipta, Jakarta.

DePorter, B. dan Hernacki, M. 2013. Quantum Learning Membiasakan Belajar Nyaman dan Menyenangkan. Kaifa, Bandung.

Sugiyono. 2008. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Rineka Cipta, Jakarta.

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan R and D. Alfabeta Bandung, Bandung.

Sumarmi. 2012. Model-model Pembelajaran Geografi. Aditya Media Publishing, Yogyakarta.

Sundayana, R. 2014. Statistika Penelitian Pendidikan. Alfabeta, Bandung.




DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2Fjpg.v3i3.9508

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


INDEXING

Index of /public_upgrade/site/images/admin-atturatsDESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR