Pemanfaatan Remitan Tenaga Kerja Indonesia Di Desa Bumi Jaya Kecamatan Candipuro

Abdul Fattah Maghribie, Trisnaningsih Trisnaningsih, Edy Haryono

Abstract


This research was purposed to examine the utilization of Indonesian labor remittance from Bumi Jaya Village. This research used descriptive research method. 1) The results showed that the destination country of migrant workers spread in 3 countries. 2) The duration of the labor contract consists of 3 years and 5 years. 3) there are only 2 types of work: housemaid and employees of the company. 4) most of the workers send remittances uncertainly. 5) the dominant remitters managers of migrant workers are the mothers. 6) The average number of remittances of labor migrants working in Japan and South Korea is higher than those in Taiwan. 7) The types of migrant workers remittances are balanced between money, and money and goods. 8) Utilization of  remittances is more dominant for productive use as many as 27 TKI or 84.37 percents and as many as 21 TKI or 78.13 percent used remittances for consumptive.

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pemanfaatan remitan tenaga kerja Indonesia asal Desa Bumi Jaya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif. 1) Hasil penelitian menunjukkan bahwa negara  tujuan TKI tersebar di 3 negara. 2) Lama kontrak kerja TKI terdiri dari 3 tahun dan 5 tahun, 3) hanya terdapat 2 jenis pekerjaan, yaitu pekerja rumah tangga dan karyawan perusahaan. 4) sebagian besar TKI mengirim remitan dengan tidak menentu. 5) Pengelola remitan dominan ibu TKI. 6) Jumlah rata-rata remitan TKI yang bekerja di Negara Jepang dan Korea Selatan lebih tinggi dibandingkan TKI yang bekerja di Negara Taiwan. 7) Jenis remitan TKI berimbang antara uang dan uang serta barang. 8) Pemanfaatan remitan lebih dominan untuk pemanfaatan produktif sebanyak 27 TKI atau sebesar 84.37 persen dan sebanyak 21 TKI atau sebesar 78.13 persen TKI asal Desa Bumi Jaya memanfaatkan remitan untuk konsumtif.

Kata kunci: tenaga kerja Indonesia, pemanfaatan, remitan.


Full Text:

PDF

References


Amjad, Rashid. 1996. Indonesia dan Filipina, Jalan Menuju Transisi Migrasi. Yayasan Adikarya Bandung: IKAPI.

Aswatini. 1995. Migrasi Kembali Orang Sangir Talaud Dari Pulau-pulau Di Wilayah Filipina. Jakarta: LIPI.

Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia. 2016. Data Penempatan dan Perlindungan TKI. Jakarta: Pustlitfo BNP2TKI.

Budijanto, 2015. Migrasi Internasional dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia dan Pemanfaatan Remitansi di Daerah Asal. Malang: Jurnal Sosial dan Tata kelola ekonomi Vol 1 No. 1.

Cohen, J. R, Jones, Conway. 2005. Why Remittances Shouldn’t Be Blamed For Rural Underdeveloment in Mexico: A Collective Response to Leigh Binford. Alih Bahasa Oleh Ratih Dewayanti. Jakarta: Akagatiga. Jurnal Critique Of Antropolgy Vol 25 No. 01

Connel, J. Dasgupta. 1976. Migration Fro Rural Areas. The Evidence from Village Studies. Delhi. Alih Bahasa Oleh Ratih Dewayanti. Bandung: Akatiga.

Dyah Purbasari Kusumaning Putri. 2015. Pembagian Peran Dalam Rumah Tangga Pada Pasangan Suami Istri Jawa. Fakultas Psikologi Solo: UMS.

Kementerian Ketenagakerjaan. 2016. Data Total Remitan TKI di Luar Negeri. Jakarta: Pusat Peneltian dan Pengembangan Kemnaker.

Mantra, Ida Bagoes. 2000. Demografi Umum. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Naim, Mochtar. 1984. Voluntary Migration in Indonesia. In Internal Migration. Alih Bahasa Arif Nasution. Bandung: IKAPI.

Ratna, Naluri, 2013. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penduduk Di Kecamatan Ponggok Kabupaten Blitar Menjadi TKI Ke Taiwan, Semarang: Swara Bumi.

Setiadi, 2002. Is International Migration A Way Out Of Economic Crisis? Diunduh pada laman https://www. neliti.com/publications/352/international-and-internal-migration-in-indonesia diakses pada tanggal 12 Oktober 2017. Jurnal vol. 10, nos. 2.Pp. 17-38

Subianto, Anwar. 2006. Pengaruh Pemanfaatan Remitan Buruh Migran Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Wilayah Di Kabupaten Cilacap (Studi Kasus Di Kec Adipala, Binangun dan Nusawungu). Semarang: Undip.

Tjiptoherijanto, Prijono. 1999. Migrasi Internasional, Proses, Sistem, dan Masalah Kebijakan. Globalisasi dan Migrasi Antar Negara. Bandung: Alumni.

Irawati, Tuty & Wahyuni, Eka Sri. 2011. Migrasi Internasional Perempuan Desa dan Pemanfaatan Remitan Di Desa Pusakajaya,Kec Pusakajaya, Kab Subang, Prov Jawa Barat. diunduh di laman http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/52941. Jurnal Transdisiplin Sosiologi Komunikasi dan Ekologi Manusia. Vol 05 No. 03




DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2Fjpg.v7i5.18155

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


INDEXING

Index of /public_upgrade/site/images/admin-atturatsDESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR