Hubungan Lama Pendidikan Usia Kawin Pertama dan Lama Menggunakan Alat Kontrasepsi dengan Jumlah Anak

Selviana Saraswati, Trisnaningsih Trisnaningsih, Zulkarnain Zulkarnain

Abstract


This research was purposed to examine the relation of education length, first age marriage and duration of using contraceptive device with the number of children born by female aged couple lush at Batu Menyan Village Teluk Pandan District Pesawaran Regency Year 2017. The method used quantitative research. Research population were female aged couple lush who had at least one children and using contraceptive device as much as 328 peoples. Sampling used proportional random sampling technique which is 77 respondents. Data collecting through structured interview, observation and documentation. Analysis data used Product Moment Correlation, Multiple Regression and Multiple Correlation. The result showed that there is a relation between education length, first age marriage and duration of using contraceptive device with the number of children born.

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji hubungan lama pendidikan, usia kawin pertama dan lama menggunakan alat kontrasepsi dengan jumlah anak yang dilahirkan wanita pasangan usia subur di Desa Batu Menyan Kecamatan Teluk Pandan Kabupaten Pesawaran Tahun 2017. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode kuantitatif. Populasi penelitian yaitu wanita pasangan usia subur yang memiliki anak minimal 1 dan menggunakan alat kontrasepsi berjumlah 328 orang. Sampel penelitian menggunakan teknik proporsional random sampling berjumlah 77 responden. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara terstruktur, observasi dan wawancara. Analisis data menggunakan korelasi Product Moment, Regresi Ganda dan Korelasi Ganda. Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan antara lama pendidikan, usia kawin pertama dan lama menggunakan alat kontrasepsi dengan jumlah anak.

Kata Kunci: jumlah anak, kontrasepsi, pendidikan, usia kawin


Full Text:

PDF

References


Ananta, Aris. 1993. Ciri Demografi Kualitas Penduduk dan Pembangunan Ekonomi. Bina Aksara. Jakarta.

Badan Pusat Statistik. 2010. Hasil Sensus Penduduk 2010 Data Agrerat per Kabupaten/Kota Provinsi Lampung. BPS. Lampung.

Badan Pusat Statistik. 2012. Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia (SDKI) Laporan Pendahuluan. Kerjasama BPS, BKKBN dan Kementerian Kesehatan. Measure DHS ICF International. Jakarta.

Badan Pusat Statistik. 2013. Survei Sosial Ekonomi Nasional Tahun 2010. BPS. Jakarta

Badan Pusat Statistik. 2013. Proyeksi Penduduk Indonesia 2010-2035. Kerjasama BPS, Bappenas dan UNFPA. BPS. Jakarta.

Badan Pusat Statistik. 2016. Hasil Sensus Penduduk Antar Sensus (SUPAS) 2015 Provinsi Lampung. BPS. Lampung.

BKKBN. 2007. Materi KIE Keluarga Berencana. BKKBN. Jakarta.

BKKBN. 2013. Penyajian Tentang TFR Kabupaten dan Kota: Data SUSENAS 2010. BKKBN. Jakarta.

Dariyo, A. 2003. Psikologi Perkembangan Dewasa Muda. Gresindo. Jakarta.

Desa Batu Menyan. 2014. Monografi Desa Batu Menyan Kecamatan Teluk Pandan Kabupaten Pesawaran. Desa Batu Menyan. Kecamatan Teluk Pandan. Kabupaten Pesawaran.

Desa Batu Menyan. 2016. Peta Administrasi Desa Batu Menyan Tahun 2016. Desa Batu Menyan. Kecamatan Teluk Pandan. Kabupaten Pesawaran.

Hastono, Sutanto Priyo. 2009. Peran Faktor Komposional dan Faktor Kontekstual Terhadap Jumlah Anak yang Diinginkan di Indonesia: Permodelan dengan Analisis Multilevel. Laporan Penelitian. BKKBN. Jakarta.

Hanifah, Lily. 2014. Pengaruh Lama Pendidikan Jenis Pekerjaan Usia Kawin Pertama dan Penggunaan Alat Kontrasepsi Terhadap Jumlah Anak yang Dilahirkan Wanita Pasangan Usia Subur (PUS) di Desa Merak Batin Kecamatan Natar Kabupaten Lampung Selatan. Skripsi. Program Studi Pendidikan Geografi Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Universitas Lampung. Lampung.

Izzudin, Muhammad. 2014. Teori Fertilitas Freedman (http://zoodeen.blogspot.com diakses pada tanggal 21 Desember 2016, pukul 20.38 WIB).

Mantra, Ida Bagus. 2003. Demografi Umum. Pustaka Pelajar. Yogyakarta.

Notoatmodjo, S. 2001. Ilmu Kesehatan Masyarakat, Prinsip-Prinsip Dasar. Rineka Cipta. Jakarta.

Notoatmodjo, S. 2007. Pendidikan dan Perilaku Kesehatan. Rineka Cipta. Jakarta.

Oktavia, Nanik. 2014. Pengaruh Tingkat Pendidikan, Usia Kawin Pertama dan Jenis Alat Kontrasepsi Terhadap Jumlah Anak Lahir Hidup Wanita Pasangan Usia Subur (PUS) di Desa Bumi Sari Kecamatan Natar Kabupaten Lampung Selatan. Skripsi. Program Studi Pendidikan Geografi Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial. Universitas Lampung. Lampung.

Rachmayani, Asiva Noor. 2015. Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Penggunaan Kontrasepsi Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Provinsi Sumatera Utara (Analisis Data SDKI Tahun 2012). Skripsi. Program Studi Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah. Jakarta.

Samosir, Omas Bulan, Adioetomo dan Sri Moertiningsih. 2011. Dasar Dasar Demografi. Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia. Jakarta.

Singarimbun, Masri. 1978. Liku-liku Penurunan Kelahiran. Aquarista Offset. Jakarta.

Singarimbun, Masri. 1984. Psikologi dan Kependudukan. Radar Jaya Offset. Jakarta.

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, R&D. Alfabeta. Bandung.

Sugiyono. 2017. Statistika Untuk Penelitian. Alfabeta. Bandung.

Trisnaningsih. 2016. Demografi. Media Akademi. Yogyakarta.

Trisnaningsih. 2016. Liku-liku Penurunan Kelahiran dalam Perspektif Kekinian. Mobius. Yogyakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2Fjpg.v6i1.14914

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


INDEXING

Index of /public_upgrade/site/images/admin-atturatsDESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR