HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN PENGGUNAAN KONTRASEPSI DENGAN JUMLAH ANAK YANG DILAHIRKAN WANITA PUS
Abstract
The purpose of this research was to assess the correlation of education level and the use of contraceptive device on number of children born by female aged couple lush (EFA). The method used was survey method. The population were 988 EFA female, with a sample of 91 EFA female. Data analysis technique used was Contingency Coefficient and YulisQ three variables analysis. The results showed that (1) there is a correlation between education level and number of children born with x2 count value 25.06 and the price of C of 0.463. (2) there is a correlation between the use of contraceptive device with the number of children born with x2 count value 13.82 and the price of C of 0.361. (3) there is a correlation between education level and the use of contraceptive device with the number of children born with a very strong degree of correlation with the value Qxy Tied T 0.84.
Penelitian ini bertujuan mengkaji hubungan tingkat pendidikan dan penggunaan alat kontrasepsi dengan jumlah anak yang dilahirkan wanita PUS. Metode yang digunakan adalah metode survai. Populasi berjumlah 988 PUS, dengan sampel 91 wanita PUS. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis koefisien kontingensi dan analisis YulisQ tiga variabel. Hasil penelitian menunjukkan (1) ada hubungan antara tingkat pendidikan dengan jumlah anak yang dilahirkan dengan nilai x2 hitung 25,06 dan harga C sebesar 0,463. (2) ada hubungan antara penggunaan alat kontrasepsi dengan jumlah anak yang dilahirkan dengan nilai x2 hitung 13,82 dan harga C sebesar 0,361. (3) ada hubungan antara tingkat pendidikan dan penggunaan alat kontrasepsi dengan jumlah anak yang dilahirkan dengan derajat hubungan yang sangat kuat dengan nilai Qxy Tied T sebesar 0,84 .
Kata kunci: tingkat pendidikan, alat kontrasepsi, jumlah anak
Full Text:
PDFReferences
Ananta, Aris. 1993. Ciri Demografi Kualitas Penduduk dan Pembangunan Ekonomi. Jakarta; Bina Aksara.
Badan Pusat Statistik. 2010. Hasil Sensus Penduduk 2010 Data Agrerat per Kabupaten/ Kota Provinsi Lampung. Lampung; BPS.
Badan Pusat Statistik. 2012. Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia (SDKI). Laporan Pendahuluan. Kerjasama BPS, BKKBN, Kementerian Kesehatan. Jakarta; Measure DHS ICF International.
BKKBN. 2007. Materi KIE Keluarga Berencana. Jakarta; BKKBN.
BKKBN. 2013. Penyajian Tentang TFR Kabupaten dan Kota: Data SUSENAS 2010. Jakarta; BKKBN.
Mantra, Ida Bagus. 2012. Demografi Umum. Yogyakarta; Pustaka Pelajar.
Singarimbun, Masri. 1978. Liku-liku Penurunan Kelahiran. Jakarta; Aquarista Offset.
Singarimbun, Masri. 1984. Psikologi dan Kependudukan. Jakarta; Radar Jaya Offset.
DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2Fjpg.v4i3.11174
Refbacks
- There are currently no refbacks.
INDEXING