ANALISIS RUANG TERBUKA HIJAU PUBLIK DI KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN 2014

Kiki Hidayat, Rosana Rosana, Rahma Kurnia Sri Utami

Abstract


The purpose of this research was to analyze the availability of the public green open space area on Pringsewu year 2014, with the point of study are: the region size, the public green open space area size and distribution of the public green open space area. This research used qualitative method. Reserch object was the public green open space area. The region analysis unit consisted of 9 subdistrict which was divied into 3 zone there were east zone, central zone, and west zone. Data were collectied by documentation, non structure interview, and observation. The data analysis used description about availability of the public green open space 20% from the region size of Pringsewu regency. Result of the research indicate that the public green open space on Pringsewu regency has already fulfill the necessary standart of the public green open space which is 20% from the region size.

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis ketersediaan ruang terbuka hijau publik di Kabupaten Pringsewu tahun 2014. Dengan titik kajian luas wilayah, luas ruang terbuka hijau publik dan persebaran ruang terbuka hijau publik. Penelitian menggunakan metode penelitian kualitatif. Objek penelitian berupa ruang terbuka hijau publik. Unit analisis wilayah terdiri dari 9 Kecamatan yang dibagi menjadi 3 zona yaitu zona timur, zona tengah dan zona barat. Pengumpulan data menggunakan dokumentasi, wawancara tidak terstruktur, dan observasi. Analisis data yaitu berupa analisis deskriptif tentang ketersediaan ruang terbuka hijau publik sebesar 20% dari luas wilayah di Kabupaten Pringsewu. Hasil penelitian menunjukan bahwa ketersediaan ruang terbuka hijau publik di Kabupaten Pringsewu sudah mencukupi standar kebutuhan ruang terbuka hijau publik sebesar 20% dari luas wilayah.

Kata kunci: analisis, pemetaan, ruang terbuka hijau publik


Full Text:

PDF

References


Budihardjo, E. 1997. Bandung:Tata Ruang kota. Penerbit Alumni.

Emzir. 2010. Metode Penelitian Kualitatif Analisis Data. Jakarta: Rajawali Pers.

Irwan, Z. 2012. Prinsip-prinsip ekologi. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sumarmi. 2012. Pengembangan Wilayah Berkelanjutan. Malang. Malang: Aditya Media Publishing.

Tika, P. 2005. Metode Penelitian Geografi. Jakarta: PT Bumi Aksara.




DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2Fjpg.v4i2.10795

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


INDEXING

Index of /public_upgrade/site/images/admin-atturatsDESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR