PENGEMBANGAN MODUL INTERAKTIF BERBASIS ICT MATERI POKOK GELOMBANG DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK

Dian Sahri Ramadhan, I Dewa Putu N, Agus Suyatna

Abstract


The aims of this developmental research are: (1) to make an ICT-based interactive module about waves through scientific approach and (2) to reveal the attractiveness and effectiveness of ICT-based interactive module which is being developed as a learning resource. This developmental research is designed using 11 stages of procedure that comprise; needs analysis, objectives, materials, synopsis, initial script, prototype production, evaluation (material expert test, design expert test, and one on one test), revision, final script, trials, and final program. The population of this research was the second year science-students at SMAN 1 Kebun Tebu. The one on one test resulted that this interactive module was very attractive, very easy to use, and very useful. The field test resulted that this interactive module was attractive, easy to use, and very useful. It also was effective to be used as a learning resource because 79.31% of students reached the passing grade.

Tujuan penelitian pengembangan ini adalah: (1) membuat modul interaktif berbasis ICT materi pokok gelombang dengan pendekatan saintifik dan (2) mengungkapkan kemenarikan dan keefektifan modul interaktif berbasis ICT yang dikembangkan sebagai suatu sumber belajar. Metode pengembangan meliputi sebelas tahapan pengembangan, yaitu; analisis kebutuhan, tujuan, pokok materi, treatment, naskah awal, produksi prototipe, evaluasi (uji ahli materi, uji ahli desain dan uji satu lawan satu), revisi, naskah akhir, uji coba, dan program final. Populasi penelitian merupakan siswa kelas XI IPA di SMAN 1 Kebun Tebu yang berjumlah 29 siswa. Hasil uji satu lawan satu menunjukkan modul interaktif sangat menarik, sangat mudah digunakan, dan sangat bermanfaat. Hasil uji coba produk menunjukkan bahwa produk menarik, mudah digunakan dan sangat bermanfaat. Hasil uji coba keefektifan menunjukkan bahwa modul interaktif efektif untuk digunakan sebagai suatu sumber belajar dengan persentase siswa yang tuntas KKM sebanyak 79,31%.

Kata kunci: modul interaktif berbasis ICT, pendekatan saintifik, pengembangan.


Full Text:

PDF

References


BPSDMPK. 2013. Panduan Kurikulum 2013. Jakarta: Kemendikbud.

Hamalik, Oemar. 2002. Perencanaan Anggaran Berdasarkan Pendekatan Sistem. Jakarta: Bumi Aksara.

Majid, Abdul. 2007. Perencanaan Pembelajaran Mengembangkan SK Guru. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Sadiman, Arif S, R Raharjo, Rahardjito, dan Anung H. 2008. Media Pendidikan Pengertian, Pengembangan dan Pemanfaatannya. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Sanjaya, Wina. 2009. Perencanaan dan Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Prenada Media Group.

Sularno. 2012. Pengembangan Multimedia Interaktif pada Materi Fluida Statis SMA. Skripsi. Bandar Lampung: Unila (Tidak Diterbitkan).

Suprawoto, N.A. 2009. Mengembangkan Bahan Ajar dengan Menyusun Modul. (Online). (http: //www.scribd.com/doc/16554502/Mengembangkan-Bahan-Ajar-dengan-Menyusun Modul. Diakses 25 November 2013).

Suyanto, Eko. 2009. Pengembangan Contoh Lembar Kerja Fisika Siswa dengan Latar Penuntasan Bekal Awal Ajar Tugas Studi Pustaka dan Keterampilan Proses Untuk SMA Negeri 3 Bandar Lampung. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan 2009. Bandar Lampung: Unila.

Uno, Hamzah B. 2008. Profesi Kependidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Viana, Desma. 2013. Pengembangan Multimedia Interektif Model Tutorial pada Materi Listrik Statis dan Listrik Dinamis SMP/MTs. Skripsi. Bandar Lampung: Unila (Tidak Diterbitkan)


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c)



  Lisensi Creative Commons
Copyright of the article is reserved by the authors. Published by the Program Studi S1 Pendidikan Fisika, FKIP, Universitas Lampung in collaboration with the Physical Society of Indonesia (since 2019).  This article is an open-access article under the Creative Commons non-commercial-share-alike 4.0 International License (CC BY-NC-SA 4.0).  license.