PERANAN KOMUNITAS JENDELA LAMPUNG DALAM MENINGKATKAN MINAT BELAJAR ANAK
Abstract
The purpose of this study was to describe the role of the Community of Jendela Lampung in increasing interest of children's learning in Landfill Hyacinths Teluk Betung Year 2016. The research used descriptive quantitative with the population of 75 people. Data analysis used Chi Square. The results showed : (1) the role of the Community of Jendela Lampung (X) dominant in the category of acts with the percentage 53%, (2) interest in learning (Y) dominant in the category quite interested in the percentage 61%, (3) there was a corelation, significant, and sufficient closeness between the role category Community of Jendela Lampung to increase childrens interest in learning, which means that role of the Community of Jendela Lampung allows the increasing of children's learning interest.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan peranan Komunitas Jendela Lampung dalam meningkatkan minat belajar anak di Tempat Pembuangan Akhir Bakung Teluk Betung Tahun 2016. Metode penelitian yang digunakan deskriptif kuantitatif dengan jumlah populasi 75 orang. Analisis data menggunakan Chi Kuadrat. Hasil penelitian menunjukkan : (1) peranan Komunitas Jendela Lampung (X) dominan pada kategori berperan dengan persentase 53%, (2) minat belajar (Y) dominan pada kategori cukup berminat dengan persentase 61%, (3) hubungan yang positif, signifikan, dan kategori cukup antara peranan Komunitas Jendela Lampung untuk meningkatkan minat belajar, artinya semakin berperannya Komunitas Jendela Lampung semakin meningkatkan minat belajar anak.
Kata kunci : komunitas, jendela lampung, minat belajar
Full Text:
PDFReferences
Abdulsyani. 2007. Sosiologi Skematika, Teori dan Terapan. Jakarta : Bumi Aksara.
Djaali. 2013. Psikologi Pendidikan.Jakarta : Bumi Aksara.
Dzaky, M. 2015. Sosiologi Konsep, Teori dan Metode. Jakarta : Mitra Wacana Media.
Sanjaya Wina. 2013. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta : Kencana Prenadamedia.
Soekanto, Soerjono.2007. Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta : Rajagrafindo Persada.
Sudjana. 2005. Metoda Statistika. Bandung :Tarsito.
Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Alfabeta.
Syah, Muhibbin. 2012. Psikologi Belajar. Jakarta : Rajagrafindo Persada.
UU No 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak
Refbacks
- There are currently no refbacks.