PERSEPSI REMAJA TENTANG PERTAMBANGAN PASIR ILEGAL DALAM PERSPEKTIF PELESTARIAN LINGKUNGAN HIDUP

Eva Haryani, Adelina Hasyim, Yunisca Nurmalisa

Abstract


The purpose of this research was to describe the perception of adolescents about illegal mining sand perspective the preservation of the environment in Lingkungan III Kelurahan Bandar Jaya Timur. The methods that was used in this research was descriptive quantitative. The populations of this research were 324 people and the sample was 47 people who are adolescents in Lingkungan III Kelurahan Bandar Jaya Timur. The results of this research were (1) there are 25 respondents or 53,19% adolescents included in the category of negative, it means that the adolescents dont support illegal mining sand damage of the environment. (2) there are 21 respondents or 44,68% adolescents included in the category of neutral, it means that the adolescents were ignore the environmental damage due to illegal mining sand. (3) there is 1 respondent or 2,12% adolescent included in the category of positive, it means that adolescents support illegal mining sand because it could improve economy.

Tujuan penelitian ini untuk medeskripsikan Persepsi Remaja Tentang Pertambangan Pasir Ilegal Dalam Perspektif Pelestarian Lingkungan Hidup. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kuantitatif.Populasi dalam penelitian ini adalah 324 orang dan sampelsebanyak 47 orang (15%) yang merupakan remaja di Lingkungan III Kelurahan Bandar Jaya Timur Kecamatan Terbanggi Besar Kabupaten Lampung. Hasil penelitian ini adalah (1) terdapat 25 responden atau 53,19% remaja masuk dalam kategori negatif,artinya remaja ini tidak mendukung pertambangan pasir ilegal yang merusak lingkungan hidup. (2) terdapat 21 responden atau 44,68% remaja masuk dalam kategori netral, artinya remaja ini tidak peduli terhadap kerusakan lingkungan akibat pertambangan pasir ilegal. (3) terdapat 1 responden atau 2,12% remaja masuk dalam kategori positif, artinya remaja mendukung pertambangan pasir ilegal karena dapat meningkatkan perekonomian.

Kata kunci: pelestarian lingkungan hidup, persepsi remaja, pertambangan pasir ilegal


Full Text:

PDF

References


Adrian, Sutedi. 2011. HukumPertambangan. Jakarta: Penerbit Sinar Grafika.

Asrori, Mohamad dan Mohamad Ali. 2008. Psikologi remaja. Jakarta:Bumi Aksara.

King, Laura A. 2012. Psikologi Umum. Jakarta: Salemba Humanika.

Salim, H. 2010. Hukum Pertambangan Indonesia. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Sekretariat Negara. 1997. Undang-Undang No. 23 Tahun 1997 tentang Pengelolaan Lingkungan Hidup. Jakarta: Sekretariat Negara.

.................. 1999. Peraturan Pemerintah No. 27 Tahun 1999 tentang Analisis Masalah Dampak Lingkungan. Jakarta: Sekretariat Negara.

Sembiring, Simon Felix. 2009. Jalan Baru Untuk Tambang: Mengalirkan Berkah Bagi Anak Bangsa. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Suranto, Aw. 2010. Komunikasi Sosial Budaya. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Walgito, Bimo. 2010. Pengantar Psikologi Umum. Yogyakarta:Penerbit Andi.

Weda, Made Darma.1996. Kriminologi.Jakarta: Rajagrafindo Persada.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.