KETERAMPILAN SOSIAL MENGGUNAKAN MODEL TSTS DAN GROUP INVESTIGATION DENGAN MEMPERHATIKAN KECERDASAN INTERPERSONAL DAN INTRAPERSONAL

Noviea Setyowati, Erlina Rufaidah, Albet Maydiantoro

Abstract


The objective of this research was to investigate the comparison students' social skill by using Two Stay Two Stray and Group Investigation learning model by observ students' interpersonal and intrapersonal intelligences at the first grade of SMP N 3 Jati Agung. The population of this research were all of VII classes which consist of 160 students and the sample of 64 respondents using simple random sampling. In this research, anova manually and t-test two sample independent was used to analyze the data. This research employed factorial design. The result of this research showed that there were significant differences between TSTS and group investigation learning model by observing the students' interpesonal and intrapersonal intelligences.

 

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan keterampilan sosial siswa menggunakan model pembelajaran two stay two stray dan group investigation dengan memperhatikan kecerdasan interpersonal dan intrapersonal siswa kelas VII di SMP Negeri 3 Jati Agung. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas VII SMP Negeri 3 Jati Agung yang berjumlah 160 orang dan sampel 64 responden yang ditentukan dengan menggunakan simple random sampling. Teknik analisis dengan menggunakan Anova Dua Jalan dan T-test Dua Sampel Independen. Subjek penelitian yaitu siswa kelas VII SMP Negeri Jati Agung.Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian eksperimen ini adalah desain faktorial. Hasil penelitianmenunjukan bahwa ada perbedaan yang signifikan antara moel pembelajaran two stay two stray dan group investigation dengan memperhatikan kecerdasan interpersonal dan intrapersonal siswa.

Kata kuncigroup investigation, kecerdasan interpersonal, kecerdasan intrapersonal, keterampilan sosial, two stay two stray.


Full Text:

PDF

References


Sunarto, Agung dan Hartono, Agung. 2006. Perkembangan Peserta Didik. Jakarta: PT Asdi Mahasatya.

Jasmine, Julia. 2016. Metode Mengajar Multiple Intelligences. Bandung: Nuansa.

Jatmiko, Arif dan Wilujeng, Insih. 2017. Jurnal Kependidikan, Vol. 1 No 2: Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Jihad, Asep. 2012. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Mutitresindo.

Sugiyono. 2013. Metodologi Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. 2017. Metodologi Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Warsito, Bambang. 2009. Konsep dan Ilmu Pengetahuan Sosial. Malang: Surya Pena Gemilang.




DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2F17792

Refbacks

  • There are currently no refbacks.