Pengaruh Produk, Harga, Lokasi dan Layanan Karyawan Terhadap Kepuasan Konsumen Kripik Royyan

Hamzah Syah, Tedi Rusman, Yon Rizal

Abstract


The purpose of this research is to find out the influence of product diversity, price, location and services of employees to customer satisfaction in the Royyan Chips Shop Bandar Lampung. The Method used in this research is descriptive verificatif with ex post facto capital approach and survey. Population of this study were 3.260 consumers.A sampling technique used is accidental sampling using the formula of Roscoe which obtained a sample of 75 respondents. The data were collected by survey, interview and documentation. The data were processed by linear regression analysis and multiple regression analysis. The result shows there is influence of product diversity, price, location and services of employees to customer satisfaction in the Royyan Chips Shop Bandar Lampung.

 

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh keragaman produk, harga, lokasi dan layanan karyawan terhadap kepuasan konsumen pada Toko Kripik Royyan Bandar Lampung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif verifikatif dengan pendekatan ex post facto dan survey. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 3.620 konsumen. Teknik pengambilan sampel yaitu accidental sampling dengan menggunakan rumus dari Roscoe diperoleh sampel sebanyak 75 responden. Data dikumpulkan melalui angket, wawancara dan dokumentasi. Data diolahdengananalisisregresi linear dan analisis regresimultipel.Hasil menunjukkan ada pengaruh keragaman produk, harga, lokasi dan layanan karyawan terhadap kepuasan konsumen pada Toko Kripik Royyan Bandar Lampung.

 

Kata kunci:    harga, kepuasan konsumen, keragaman produk,layanan karyawan,lokasi.

 


Full Text:

PDF

References


Ali, Muhammad. 2006. Kamus Lengkap Bahasa Indonesia Modern. Cetakan Pertama. Pustaka Amani: Jakarta.

Basrowi, Akhmad Kasinu. 2007. Metodologi Penelitian Sosial. Kediri: Jenggala Pustaka.

Buyung, 2012. Pengaruh Kualitas Pelayanan Karyawan Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Minimarket Alfamart Todopuli Di Kota Makassar. Makasar : Universitas Hasanudin. (repository.unhas.ac.id) diakses pada tanggal 1 mei 2017.

Kotler, Philip dan Armstrong. 2001. Prinsip-prinsip Pemasaran Edisi Kedelapan. Jakarta: Erlangga.

Kotler, Philip, “Manajemen Pemasaran” jilid 1, Edisi Milenium, PT.Prenhalindo, Jakarta, 2000. Lupiyoadi, Rambat. 2006. Manajemen pemasaran jasa. Jakarta: Salemba Empat.

Sudjana. 2002. Metode Statistik. Bandung: Tarsito.

Tjiptono, Fandy. 2008. Strategi Pemasaran. Edisi Ketiga.Andi: Yogyakarta

Sudjarwo, Basrowi. 2009. Manajemen Penelitian Sosial. Bandung: CV Mandar Maju.

Windoyo, Ryki Febri, 2009. Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk, Persepsi Harga dan Lokasi terhadap Kepuasan Konsumen Earung Steak Semarang. Semarang: Universitas Negeri Semarang (Portal Garuda.org) diakses 19 Mei 2017.

Yamit, Zulian. 2001. Manajemen Kualitas Produksi Dan Jasa. Edisi Kesatu Ekonisia: Yogyakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2F16417

Refbacks

  • There are currently no refbacks.