Pengaruh Bauran Ritel dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Konsumen melalui Keputusan Pembelian Konsumen

M. Irvan Giovani Irvan Giovani, Yon Rizal, Tedi Rusman

Abstract


This study aimed to determine the effect of retail mix and customer satisfication against customer loyalty through customer purchasing decisions of Express Giant Kedamaian Bandar Lampung. The population in this study is consumer of Express Giant Kedamaian Bandar Lampung. The method used descriptive method approach verification ex post facto and surveys. The data collection were done by spreading the questionnaire to 97 consumer. The hypothesis testing using path analysis. The results showed that: There is a simultaneous effect between retail mix and customer satisfication of customer loyalty. There is a correlation between retail mix to customer catisfication. There is a partial effect between retail mix and customer satisfication of customer loyalty. There is a direct and indirect between retail mix and customer satisfication against customer loyalty. There is customer purchasing decisions for customer loyalty.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh bauran ritel dan kepuasan konsumen terhadap loyalitas konsumen melalui keputusan pembelian konsumen di Giant Ekspres Kedamaian Bandar Lampung. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen Gaint Ekpres Kedamaian Bandar Lampung. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif verifikatif dengan pendekatan ex post facto dan survey. Pengumpulan data dilakukan dengan cara menyebar kuisioner kepada 97 konsumen. Pengujian hipotesis menggunakan analisis jalur. Hasil analisis menunjukan bahwa: ada pengaruh simultan antara bauran ritel dan kepuasan konsumen terhadap loyalitas konsumen, ada hubungan antara bauran ritel dengan kepuasan konsumen, ada pengaruh parsial antara bauran ritel dan kepuasan konsumen terhadap loyalitas konsumen, ada pengaruh langsung dan tidak langsung antara bauran ritel dan kepuasan konsumen terhadap loyalitas konsumen. ada pengaruh keputusan pembelian konsumen terhadap loyalitas konsumen.

Kata Kunci : Kepuasan, Keputusan, Loyalitas, Ritel


Full Text:

PDF

References


Foster, Bob. 2008. Manajemen Ritel. Bandung: CV Alfabeta.

Kotler, Philip dan Keller, Kevin Lane. 2009. Manajemen Pemasaran Edisi 12 jilid 2. Jakarta: PT. Indeks.

Kotler, Philip dan Keller, Kevin Lane. 2010. Manajemen Pemasaran Edisi 12 jilid 2. Jakarta: PT. Indeks.

Maruf, Hendri. 2006. Pemasaran Ritel. Jakarta: Gramedia Pustaka.

Schiffman dan Kanuk. 2004. Perilaku konsumen, Edisi 7. Jakarta: Indeks.

Tjiptono, Fandy. 2006. Manajemen Jasa. Yogyakarta: Andi.

Utami, Christina Whidya. 2010. Manajemen Ritel. Jakarta: Salemba Empat.




DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2F12554

Refbacks

  • There are currently no refbacks.