PENGARUH PENERAPAN MODEL PBL TERHADAP KREATIVITAS DAN KETERAMPILAN BERKOMUNIKASI TERTULIS SISWA

Qurrota Aina, Rini Rita T. Marpaung, Berti Yolida

Abstract


This research aimed to know the influence of PBL towards students creativity and written communication skill. The research used pretest-posttest non equivalent design. The samples were students of VII G and VII H SMP Al Kautsar that were chosen by purposive sampling. The quantitative data were average mark of pretest, posttest and N-gain KBK that were analyzed by using t-test and U-test with significant value 0,05 showed that there was significant increase. The qualitative data showed that the average of students creativity was good criteria, including KBK was good criteria, creative attitude was enough criteria, and creative product was very good criteria. Regression test showed that there was a positive relationship among creativity dimention. The average of studentss communication written skill was good criteria. Therefore, PBL had influence to improving studentss creativity and written communication skill.

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh model PBL terhadap kreativitas dan keterampilan berkomunikasi tertulis siswa. Sampel penelitian adalah siswa kelas VII G dan VII H SMP Al Kautsar, yang dipilih secara purposive sampling. Desain penelitian menggunakan pretest-posttest non equivalen. Data kuantitatif berupa rata-rata nilai pretest, posttest dan N-gain KBK yang dianalisis secara statistik menggunakan uji-t dan uji U dengan taraf kepercayaan 0,05 menunjukkan peningkatan yang signifikan. Data kualitatif menunjukkan rata-rata siswa ekperimen memiliki kreativitas dengan kriteria baik, yang meliputi KBK dengan kriteria baik, sikap kreatif dengan kriteria cukup dan produk kreatif dengan kriteria sangat baik. Hasil uji regresi menunjukkan terjadi hubungan positif antar dimensi dalam kreativitas. Rata-rata keterampilan berkomunikasi tertulis siswa eksperimen memiliki kriteria baik. Maka, model PBL berpengaruh dalam meningkatkan kreativitas dan keterampilan berkomunikasi tertulis siswa.

Kata kunci : keterampilan berkomunikasi tertulis, kreativitas, PBL


Full Text:

PDF

References


Amir, Taufik. 2009. Inovasi Pen-didikan Melalui Problem Based Learning. Jakarta: Kencana prenada media grup.

Brice, R. G. 2004. Connecting Oral Writing Language Through Applied Writing Strategies. (Online). (https://urienglish-languagearts.wikispaces.com. Diakses pada: 13 Febuari 2015 pukul 11.30 WIB).

Dalman, H. 2014. Keterampilan Me-nulis. Jakarta: Rajawali Press.

Dasna, I. W. dan Sutrisno. 2007. Model-Model Pembelajaran Inovatif. Malang: Lembaga Pe-ngembangan Pendidikan dan Pembelajaran Universitas Nege-ri Malang.

Gunadarma. 2012. Indinesia tidak Kreatif, Setuju?. (Online). (http://pena.gunadarma.ac.id. Diakses pada: 12 Febuari 2012 pukul 19.12 WIB).

Kelana, B. 2013. Pembelajaran Problem Based Learning. (Online). (http://bayulikids.blog -spot.com. Diakses pada: 12 Febuari 2015 pukul 19.07 WIB).

Mulyasa, E. 2009. Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Munandar,U. 1999. Mengembangkan Bakat dan Kreativitas anak Sekolah Petunjuk bagi para Guru dan Orang Tua. Jakarta: PT Gramedia Widiasarana Indonesia.

Permendikbud. 2013. Permendikbud No. 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi Kurikulum. Jakarta: Kemendikbud.

Purnamaningrum, A. 2012. Peningka-tan Kemampuan Berpikir Kreatif Melalui Problem Based Learning (PBL) pada Pem-belajaran Biologi Siswa Kelas X-10 SMA Negeri 3 Surakarta Tahun Pelajaran 2011/2012. Jurnal Pendidikan Biologi Volume 4. Surakarta. Hal 39-51 (Online). (http://eprints. uns.ac.id. Diakses pada: 27 November 2014 pukul 11.20 WIB).

Rachmawati, Y. dan E. Kurniati. 2011. Strategi Pengembangan Kreati-vitas pada Anak Usia Taman Kanak-kanak. Jakarta: Kencana.

Riyanto. 2001. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Sanjaya, Wina. 2009. Strategi Pem-belajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikkan. Jakarta: Prenada.

Sutirman. 2013. Media dan Model-Model Pembelajaran Inovatif. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Tambak, S . 2013. Membangun Bangsa Melalui Pendidikan Gagasan Pemikiran dalam Mewujudkan Pendididkan Berkualitas untuk Kemajuan Bangsa Indonesia. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Syafii, Wan. 2011. Kemampuan Berpikir Kreatif dan Penguasaan Konsep Siswa Melalui Model Problem Based Learning (PBL) dalam Pembelajaran Biologi Kelas XI IPA SMAN 2 Pekanbaru Tahun Ajaran 2010/2011. Jurnal Pendidikan. Vol. 8 No. 1: 1-7. (Online). (http:// download. portalgaruda.org. Diakses pada: 27 November 2014 pukul 12.36 WIB).

Wulandari, R. A. 2012. Analisis Keterampilan Komunikasi dalam Penyusunan Laporan Praktikum Termokimia pada Siswa Kelas XI IPA. Jurnal Pendidikan. Vol. 2 No. 5: 1- 13. (Online). (http://jurnal.untan.ac. id. Di-akses pada: 27 November 2014 pukul 13.11 WIB).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2015 Jurnal Bioterdidik



View My Stats

Creative Commons License
The copyright is reserved to The Jurnal Bioterdidik: Wahana Ekspresi Ilmiah that is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.