Pengaruh Penggunaan Media Kartu Kata Bergambar Terhadap Kemampuan Membaca Permulaan Anak Usia 5-6 Tahun di TK Dharma Wanita Hanura

Hana Liestiana, Sasmiati Sasmiati, Ari Sofia

Abstract


The problem in this study arises from the fact that there are still many children aged 5-6 years who do not have the ability to begin reading.  This study aims to determine the effect of the use of picture word cards media on initial reading skills. The subjects in this study consisted of children of group B aged 5-6 years of Dharma Wanita Hanura Kindergarten as many as 45 children. The sample size in this study were 25 children which was determined by purposive sampling technique. The data collection was carried out through observation and documentation, while the data analysis was performed using simple linear regression analysis. The results showed that there was an effect on the use of picture word cards media on initial reading skills.

Masalah dalam penelitian ini adalah masih banyak anak usia 5-6 tahun yang belum memiliki kemampuan membaca permulaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan media kartu kata bergambar terhadap kemampuan membaca permulaan. Subyek dalam penelitian ini adalah semua anak kelompok B yang berusia 5-6 tahun yang berada di TK Dharma Wanita Hanura sebanyak 45 anak. Sampel yang diambil dalam penelitian ini sebanyak 25 anak. Yang ditetapkan dengan teknik purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi dan dokumentasi, sedangkan analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis uji regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh penggunaan media kartu kata bergambar terhadap kemampuan membaca permulaan.

Kata kunci: anak usia dini, kartu kata bergambar, membaca permulaan


Full Text:

PDF

References


Adhim, M. F. (2004). Membuat Anak Gila Membaca. Bandung: Mizan Pustaka.

Dhieni, N. (2011). Metode Pengembangan Bahasa. Jakarta: Universitas Terbuka.

Masjidi, N. (2007). Agar Anak Suka Membaca. Yogyakarta: Media Insani.

Nurbiana, et al. (2009). Materi Pokok Metode Pengembangan Bahasa. Jakarta: Universitas Terbuka.

Rahim, F. (2008). Pengajaran Membaca di Sekolah Dasar. Jakarta: Bumi Aksara.

Siregar, S. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif. Jakarta: PT Fajar Interpratama Mandiri.

Sujiono. (2013). Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta: PT Indeks.

Sundari, E. (2013). Pengaruh Metode Permainan Pola Suku Kata dan Kartu Kata Bergambar Terhadap Kemampuan Membaca Awal Siswa Kelompok B 6 TK Negeri 2 Yogyakarta Tahun Ajaran 2013-2014. Surakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.