GAYA BAHASA ARTIKEL WAT WAT GAWOH KORAN LAMPOST JUNI 2013 DAN IMPLIKASINYA

Lidya Kandau, Iqbal Hilal, Nurlaksana Eko Rusminto

Sari


The problem in this study is the language style Wat Wat Gawoh article and its implications in learning Indonesian in high school. The method in this research is descriptive qualitative method. Data in this study was 23 copies Wat Wat Gawoh in Lampung Post June 2013. Based on the analysis of data, the authors concluded that the results showed the use of language style. Four groups of style that is used, is comparison, conflict, engagement and repetition. The amount of data usage in the language style of the article as much as 55 pieces. Implications style language Wat Wat Gawoh article in Lampung Post June 2013 in learning Indonesian language and literature at the high school is affecting teaching and learning activities, because the language in the article style language Wat Wat Gawoh around the neighborhood students can as a source or study materials.

Masalah dalam penelitian ini adalah gaya bahasa artikel Wat Wat Gawoh dan implikasinya dalam pembelajaran bahasa Indonesia di SMA. Metode dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini adalah 23 eksemplar artikel Wat Wat Gawoh pada Lampung Post Juni 2013. Berdasarkan analisis data, penulis menyimpulkan bahwa hasil penelitian menunjukkan penggunaan gaya bahasa. Empat kelompok gaya yang digunakan, adalah perbandingan, pertentangan, pertautan dan pengulangan. Jumlah penggunaan data dalam gaya bahasa artikel sebanyak 55 buah. Implikasi gaya bahasa artikel Wat Wat Gawoh di Lampung Post Juni 2013 dalam belajar bahasa dan sastra Indonesia di SMA mempengaruhi kegiatan belajar mengajar, karena gaya bahasa pada artikel Wat Wat Gawoh sekitar lingkungan siswa dapat dijadikan sumber atau bahan pembelajaran.

Kata kunci: artikel, gaya bahasa, implikasi.


Teks Lengkap:

PDF (English)

Referensi


Depdikbud. 2006. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan SMA/MA. Jakarta: Depdikbud.

Harian Umum Lampung Post. 2013. Periode Juni 2013. Bandar Lampung.

Keraf, Gorys. 1985. Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta: Penerbit PT. Gramedia.

Moleong, J Lexy, Prof. Dr. 2009. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung : PT. Remaja Rosdakaya.

Tarigan, Henry Guntur. 2009. Pengajaran Gaya Bahasa. Bandung: Penerbit Angkasa.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.