PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MELALUI KONSELING SEBAYA PADA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS

Ranni Rahmayanthi

Abstract


The purpose of this research was to increase the motivation to learn through peer counseling. Method used in this research was experiments method with one group pretest-posttest design, the subject in this study were four high school students of class X at YP Unila which have low learning motivation. Data collection techniques used motivation questionnaire. Analysis used t test. The results obtained in the study showed that there was an increasement in motivation to study after peer counseling. In the experimental group obtained t = 5.14 and 0.05 t table with df ( 4-1 = 3 ) = 2.35 for t count > t table it can be concluded that students' motivation can be enhanced with peer counseling.

 

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan motivasi belajar melalui konseling sebaya Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan menggunakan desain one group pretest-postest, yang menjadi subjek penelitian ini adalah empat orang siswa kelas X SMA YP Unila Bandar Lampung yang memiliki motivasi belajar rendah. Teknik pengumpulan data menggunakan angket motivasi belajar. Teknik analisis data menggunakan uji t. Hasil yang diperoleh dalam penelitian menunjukan bahwa ada peningkatan motivasi belajar setelah mengikuti konseling sebaya. Pada kelompok eksperimen diperoleh thitung = 5,14 dan ttabel 0,05 dengan dk (4-1 = 3 ) = 2,35 karena thitung  > ttabel maka dapat disimpulkan bahwa motivasi belajar siswa dapat ditingkatkan dengan konseling sebaya.

 

Katakunci : bimbingan dan konseling, konseling sebaya, motivasi belajar


Full Text:

PDF

References


A.M, Sardiman. 2003. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.

Pandang, Abdulah. 1995. Pengembangan Model Program Konseling Sebaya Sebagai Media Pengelaman Praktikum Konseling. Program Studi Bimbingan dan Konseling. IKIP Malang.

Rebecca, Mary. 2000. Tumbuh Bersama Sahabat 1 Yogyakarta : Kasinus

____________ 2000. Tumbuh Bersama Sahabat 2 Yogyakarta : Kasinus

Rintyastini, Yulita & Suzy Yulia Charlotte. 2005. Bimbingan Konselling SMP Kelas VII. Jakarta : Esis

Riduwan, 2004. Belajar Mudah Penelitian Untuk Guru Karyawan dan Peneliti Pemula. Bandung : Alfabeta.

Tindal, Judi A & Gray, H.Dean. 1984. Peer Counseling. Indian : Accelerated Development INC.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.