Pengembangan Buku Bacaan pada Mata Pelajaran IPS untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar

Lia Apriyanti, Pargito Pargito, Pujiati Pujiati

Abstract


This study aims to: 1) produce reading books in social study that can be used as an alternative to improve learning activity of students and 2) determine the effectiveness of reading books in social studies. The Research and Develompent (R & D) is used in this study. The process of developing reading book entitled "Merdeka Indonesiaku" used model Dick and Carey. Product development in the form of reading book " Merdeka Indonesiaku " tested on eighth grade students at SMP Cipta Karya, Lampung Timur, the effective use of reading book " Merdeka Indonesiaku" tested by t test. The analysis results show that t calculation > t table (6,311>2,045 means that there are differences in learning activity graders experiment that uses reading book " Merdeka Indonesiaku " with grade control using conventional.

Penelitian ini bertujuan: 1) menghasilkan buku bacaan pada mata pelajaran IPS yang dapat dijadikan alternatif untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa, dan 2) mengetahui efektivitas buku bacaan pada mata pelajaran IPS. Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan atau Research and Development (R&D). Proses pengembangan buku bacaan yang berjudul Merdeka Indonesiaku menggunakan model pengembangan Dick and Carey. Produk pengembangan berupa buku bacaan Merdeka Indonesiaku diuji cobakan pada siswa kelas VIII di SMP Cipta Karya Lampung Timur. efektivitas penggunaan buku bacaan Merdeka Indonesiaku diuji dengan t test. Hasil analisis menunjukkan bahwa t hitung > t tabel (6,311> 2,045), artinya terdapat perbedaan aktivitas belajar siswa kelas eksperimen yang menggunakan buku bacaan Merdeka Indonesiaku dengan kelas kontrol yang menggunakan pembelajaran konvensional.

Kata kunci: Aktivitas belajar, buku bacaan, IPS



| Abstract views: 174 | PDF views: 79

Full Text:

PDF

References


Borg, Walter R. and Meredith D Gall. 2003. Educational Research An Introduction. London: LongmanInc.

Dick, Walter and Lou Carey. 1996. The Systematic Design of Instruction. San Fransisco: Scott Foresman.

Djamarah, Syaiful Bahri. 2006. Guru dan anak didik dalam interaksi edukatif. Rineka cipta. Jakarta.

Hamalik, Oemar. 2011. Media Pendidikan. Bandung: Citra Adya Bhakti.

Mahesh. 2003. Analisis pengaruh Motivasi. Yogyakarta: liberty

Margareth, E. Gredler. 2011. Learning and Instruction (Teori dan Aplikasi). Jakarta: Prenada Media Group.

Martinis, Yamin. 2007. Aktivitas Belajar. Jakarta: Bumi aksara

Maxim dan Piaget. 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Universitas Terbuka

Purwanto. 2009. Evaluasi Hasil Belajar. Surakarta: Pustaka Belajar

Syamsudin. 2001. Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Alfabeta.

Sudjana dan Rivai. 2010. Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung : Sinar Baru Algensindo

Winansih. 2009. Psikologi Pendidikan. Medan: La Tansa Press




DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2Fjss.v5i2.12999

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
The copyright is reserved to The Jurnal Pendidikan Progresif that is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Address:
The Building N FKIP University of Lampung
Jl. Prof. Dr. Soemantri Brojonegoro No. 1 Bandar Lampung City
Lampung Province, Indonesia